Telat Mendapat Keturunan (Kelemahan Pria)

Pada materi MHO sebelumnya, dijelaskan mengenai keterlambatan mendapat keturunan dari kondisi wanita. Sedangkan pada MHO kali ini, akan dibahas penyebab-penyebab yang melekat pada pria.

Permasalahan Reproduksi pada Laki-laki

Selain permasalahan yang dialami oleh wanita, keterlambatan mendapat keturunan juga dipengaruhi oleh kondisi dari pihak laki-laki. Laki-laki mempunyai sifat hormon panas. Sehingga dalam kondisi hormon dingin dan lembab, akan mengganggu kesuburannya.

Kondisi Hormon Dingin

Hormon dingin adalah suatu kondisi di mana tubuh kekurangan nutrisi atau ada penyumbatan yang disebabkan oleh faktor psikis. Di dalam kondisi seperti ini, maka akan sangat berpengaruh terhadap kualitas sperma yang encer dan jumlahnya kurang.

Solusi yang tepat untuk kondisi hormon dingin adalah dengan bergerak atau olah raga. Olahraga akan memicu gerak jantung, sehingga nafsu makan bertambahn dan sperma akan mendapat asupan nutrisi secara maksimal. Olahraga jaga juga menjadikan lebih rileks dan segar, menghilankan kejenuhan atau stress. Hal ini akan memperbaiki kualitas sperma yang dihasilkan. Selain itu, olahraga akan membantu memanaskan hormon dan mengentalkan sperma.

Selain berolahraga, dibutuhkan pula herba-herbal yang berkhasiat memanaskan hormon, seperti Kopi Premix herbAttaubah, Habbatussauda, Gamat Emas Attaubah, dan Minyak Herba Siaga.

Kondisi Hormon Lembab

Hormon yang lembab disebabkan karena lemah secara fisik dan kadar racun di dalam tubuh sangat tinggi.

Kondisi ini diantaranya diakibatkan dari:

  1. Sakit asthma, gagal ginjal, gangguan, limpa, gangguan fungsi darah.
  2. Minuman beralkohol, obat kimia dosis tinggi, obat anti nyeri dan anti diare sintetis, makan bersoda serta makanan berlendir.

Pada kondisi ini, sperma sering mengalami permasalahan seputar bentuk tidak sempurna, bahkan tidak ada sperma sama sekali (hanya ada cairan semen saja).

Solusi yang tepat adalah dengan detoksifikasi dan perbaikan nutrisi, yaitu dengan Cuka Apel Sinergi. Meningkatkan fungsi organ dengan Madu Kuning Sehat Lambung. Serta Minyak Herba Siaga.

Perbaikan tubuh pada kelembaban akan terlihat pada:

  1. Keringat akan banyak keluar dan beraroma tidak sedap.
  2. BAK terjadi lebih sering karena ada detoksifikasi pada ginjal dan organ prostat.
  3. BAB akan lebih tuntas.

Konsultasi Kesehatan

Anda mempunyai keluhan yang sama atau keluhan kesehatan lainnya? Silakan konsultasikan langsung melalui grup WhatsApp MHO (Materi Herbalis Online). Pendaftaran, cek di halaman MHO.

Atau langsung melalui WhatsApp dengan mengirimkan foto lidah dan keluhan ke 08138...

"Telat Mendapat Keturunan" dan postingan lain dalam MHO merupakan olahan dari materi yang disampaikan oleh Ust. Yudha dalam grup WhatsApp MHO (Materi Herbalis Online) yang sudah berjalan sejak 2015. Perbedaan waktu penulisan oleh beliau dan waktu posting memungkinkan adanya perbedaan solusi herbal jika ada produk-produk yang baru. Silakan bisa konsultasikan dengan tim kami.
[no_toc]

Posting Komentar

Tuliskan tanggapan Anda dengan kalimat yang jelas dan sopan

Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak